Skip to main content

Posts

Showing posts from March, 2018

Bahagiaku Ada Padamu

seringkah kamu diam dalam sedihmu... mungkin saja kamu sering berpikir kecewa terhadapnya... Aku Sampaikan Padamu, kecewamu tidak bertepuk sebelah tangan... Percayalah ia juga merasa seperti apa yang engkau rasa... Jangan Pernah Berfikir, Kamu tak bernilai dalam hidup seseorang... Kamu Istimewah lebih dari yang engkau rasakan Untuknya... Jangan jangan Kamu Berfikir semua ini Tak adil... Lebih lanjut kau pikirkan hanya dirimu yang menanggung beban rindu ... Tenanglah wahai bunga mawar yang tetap terjaga... bersabarlah dan jagalah parasmu agar tetap segar... Bahwa semua akan indah pada waktunya... Hanya saja saat ini waktu belum tepat untuk memberikan Jawaban dari Rasamu...

Kamu Harus Belajar Kecewa Dari Rindu

Pagi... Terlalu dingin hingga tulang pun seakan merapuh... Secangkir kopi pun tak mampu menghangatkan suasana... Ouh jangan-jangan ! Kamu rindu pada seseorang yang selama ini kau imajinasikan hidupnya bersamamu... Ouh jangan bilang ! Dia yang selalu mengusik pikiranmu... Tak salah , namun apa itu benar kau rasa ? Ah ! Begitu kah, Hingga menguras habis seisi pikiranmu... Kau tak menduga, secara tak sengaja kau curi pandang... Lama sang waktu, akhirnya hatimu jatuh padanya... Kau kata, ingin terbebas, namun justru semakin mendalam... Setiap tarikan nafas sudah tercemari olehnya... Pikiran melambung tak tentu arah kemana ia pergi .... Dan perasaan dilema, antara memilikimu atau melepasmu ia rasa... Kau harus belajar kecewa, sebelum perasaan kecewa itu benar benar datang... Karena jika tidak, kau harus menanggung untaian kata kata indah namun menyakitkan pada akhirnya... Mengerti ? Tak perlu kau pahami terlalu... Seperti seharusnya kau pahami cinta yang kau pun

Rasa Iri dan Cemburuku

Aku iri pada mereka yang dengan mudah menaklukkan rindu... rindu yang kadang menyesakkan dada... Namun akhirnya aku tersadar... Hati tak sekeras batu... ia mampu kita lembutkan... jika dibubuhi dengan air, lama-lama ia akan lentur.... Aku cemburu pada mereka yang dengan mudah menahan cemburu pada seseorang... Hatinya begitu halus, hingga orang lain tak pernah melihatnya marah... namun kini akhirnya aku menyadari.... hatinya selalu dibiasakan untuk merendah... kesombongan sebiji pun tak nampak... Mungkinlah sudah saatnya menguatkan jiwa dan hati... karena saat ini dunia tak lagi beres... cukuplah dengan berbagai teori konspirasi yang merajalela... membuat pikiran berjalan tak menentu... ah sudahi masalah yang terus menghujan... Jikapun matiku sekarang aku tak keberatan... Asalkan surga sudah pasti kudapat... saatnya bangkit dan teriakkan suara kemenangan....   Takbir 3x                             _Melji Salwanis_ (16.3.18)

Biografi Abrahan Lincoln

Foto Abrahan Lincoln " Tak pernah sekali pun saya berusaha untuk dikenang dunia, hidupku ini kubaktikan pada peristiwa-peristiwa di sekitar, bagi generasi dan jamanku, semata-mata agar diriku terjalin dengan sesuatu yang penting bagi sesamaku ".  Itulah kata-kata Abraham Lincoln saat ia berusia 32 tahun. Kekecewaan yang datang beruntun membawanya ke suatu titik dimana ia ingin mengakhiri hidupnya. Lincoln menulis kata-kata di atas saat ia memutuskan untuk memulai lembaran baru dalam hidupnya. Di kemudian hari, ia menjadi salah satu Presiden Amerika yang paling dikenal dan dicintai masyarakat. Namanya terkenal ke seluruh dunia sebagai seorang yang mengakhiri Perbudakan dan menjunjung tinggi persamaan derajat di Amerika. Biografi dan Profil Abraham Lincoln Ia dikenal sebagai Mantan Presiden Amerika Serikat yang ke-16 yang menghapus perbudakan di Amerika. Ia menjabat sejak 4 Maret 1861 hingga ia dibunuh, namun ia sangat dicintai oleh rakyatnya karena mempertahankan pe